Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Inilah Kata Kata Bijak Seputar Kehidupan Islami

Kata-kata Bijak Seputar Kehidupan Islami

1. “Istiqomah itu sulit dan butuh perjuangan sehingga hanya orang-orang terpilih yang mampu istiqomah”
2. “Kepadamu rasa ini kulakukan kepadamu kepercayaan masa depan kita untuk menjadi hamba yang saling mengingatkan dalam kebaikan”
3. “Aku berharap bisa menjadi imam yang baik yang memimpin mu dengan iman dan ketaqwaan”
4. “Hai diri, tidaklah Allah memberikan ujian, cobaan, dan kesulitan padamu kecuali sebagai bukti tanda cintanya”
5. “Semua itu butuh pengorbanan dan keikhlasan apalagi memilih jalan kebaikan pasti akan ada selalu orang yang bertentangan tetapi Allah takkan pernah menutup kerinduan bagi mereka yang rela melakukan perubahan”
6. “Penuhilah setiap relung hatimu dengan keridhoan Allah maka setiap ia yang akan mengisi relung hatimu juga ia yang sudah menghadirkan Allah dalam hatinya”
7. “Kalau kamu rindu cukuplah Allah jadi teman setiamu mendengarkan setiap curhatan kerinduanmu karena Allah maha tahu apa yang kita mau dan Allah Maha bijaksana memberikan apa saja yang kita butuhkan meski kita tidak pernah memintanya”
8. “Hubungan cinta yang menghalalkan segala cara katanya demi memperindah cinta yang ada itulah nafsu yang sesungguhnya”
9. “Cinta bukan melulu tentang bahagia, senang, dan tertawa bersama. Tetapi yang terpenting dari itu saat kau mampu memuliakannya dan menjaga kehormatannya”
10. “Pastikan dirimu memang pantas Allah sandingkan dengan orang yang baik agamanya”
11. “Jangan memusingkan rencana Allah tentang jodoh yang belum datang karena Allah tahu kapan waktu terbaik bagimu untuk berjodoh”
12. “Tampan dan mapan mungkin kau butuhkan, tapi Allah lebih tahu bahwa kau lebih butuh lelaki yang kuat iman”
13. “Ketika kamu jatuh, jangan tetap dibawah. Jatuh bukan berarti kalah. Kamu harus bangkit dan mencoba kembali”
14. “Jarak yang memisahkan bukan halangan bagi benih cinta untuk lebih subur dari sebelumnya”
15. “Pendidikan adalah senjata paling ampuh untuk mengubah dunia”
16. “Hari jumat kurangi maksiat, cepatlah bertaubat, ingatlah kiamat semakin dekat”
17. “Orang paling menyedihkan di dunia adalah orang yang mempunyai penglihatan tapi tidak mempunyai pandangan”
18. “Kegagalan bukanlah lawan dari kesuksesan. Kegagalan merupakan bagian dari kesuksesan”
19. “Kalau ingin perubahan jangan tunduk pada kenyataan. Asal yakin dijalan yang benar”
20. “Tidak ada kehilangan paling menyedihkan di dunia ini selain kehilangan kejujuran, harga diri dan martabat”
21. “Masalah adalah sebuah kesempatan untuk menunjukan kemampuan terbaik kita”
22. “Seseorang yang cakap namun rendah hati, ibarat perhiasan yang nilainya sama dengan sebuah kerajaan”
23. “Tiga orang manusia yang tidak akan di lawan kecuali oleh orang yang hina: orang yang berilmu yang mengamalkan ilmunya, orang cerdas cendikia dan imam yang adil”
24. “Memang baik menjadi orang penting, tapi lebih penting jadi orang baik. Dan yang lebih penting, jadi orang penting yang baik”
25. “Menuruni gunung memang lebih mudah dibandingkan mendakinya, tapi keindahan bukan terlihat dibawah, melainkan pada puncaknya”
26. “Satu kerja nyata jauh lebih berguna dari seribu kata-kata”

Posting Komentar untuk "Inilah Kata Kata Bijak Seputar Kehidupan Islami"